Harga Motor Triumph Terbaru Januari 2023

Harga Motor Triumph – Bagi pecinta Motor Premium pastinya sudah tidak asing lagi dengan produsen Otomotif asal Jerman Triumph, produsen besar yang terkenal memproduksi berbagai motor tangguh tersebut memiliki beberapa nilai lebih khas motor-motor Eropa yang memiliki perfoma mempuni, dengan perfoma yang mempuni motor Triumph juga akan dibekali dengan desain yang gagah serta berbagai fitur modern yang belum banyak di usung oleh rivalnya, hal ini pula yang membuat Harga Motor Triumph sangat tinggi, meskipun dibandrol dengan harga yang mahal Triumph Motor masih menjadi primadona.

Sobat otomotif pengen motor dengan model sporty ataupun clasic ? Sobat Otomotif wajib mereferensikan motor Triump, Triump Motor Company merupakan perusahaan motor asal inggris yang sudah secara resmi masuk ke indonesia pada 17 september 2014, tidak tanggung tanggung Triump Motor Company di bawah lisensi BMW membawa 12 seri motor dari 26 seri motor yang di edarkan di dunia, untuk seri yang di jual di indonesia adalah Modern Classic, Roadster, Supersport, Adventure dan Cruiser.

Triump Motor Company Merupakan perusahaan asal Inggris yang di miliki oleh BMW dan berpusat di Coventry Inggris, Triumph motor sendiri menawarkan motor Premium dengan desain sporty dan classic dengan ciri khas motor Eropa yang mengandalkan mesin yang tangguh, untuk harga sendiri motor triump paling murah di jual dengan bandrol 300 juta nilai yang dinilai sangat sepadan untuk motor kelas premium sesuai dengan harganya Triump motor membidik kalangan menengah keatas.

Triump Motor Sendiri menawarkan motor dengan mesin besar dapat di bilang Triump merupakan saingan Hearly Davidson dalam kelas motor clasic, Triump Bonevile merupakan seri yang paling banyak di cari karena memiliki harga paling murah dari seri lainnya, Triump Bonevile Sendiri di bandrol dengan harga 300 Juta-an, sedangkan untuk motor Triumph Termahal di bandrol dengan harga 570 Juta an yaitu Triumph Street Triple R AB yang mengusung konsep Classic Motor.

Untuk jaringan motor Triump di indonesia sebenarnya belum merata, jika sobat Otomotif berminat untuk membeli Motor Triumph saoat otomotif hanya perlu ke Dealer Triump Yang ada di jakarta atau di PT Gerai Motor Terpadu, selain itu Triump Motor Indonesia juga sedang mengembangkan jaringan di Jawa dan Bali, untuk harga motor Triumph sendiri cukup mahal dengan harga jual di atas 300 jutaan, untuk mengetahui lebih lanjut berikut ulasan mengenai Harga Motor Triump.

Daftar Harga Motor Triumph Terbaru

Harga Motor Triumph Terbaru
Harga Motor Triumph Terbaru

1. Harga Motor Triumph “Tipe Cruiser” 

Type Motor Triumph Cruiser Harga
Triumph Rocket III Roadster Rp. 569.000.000,-
Triumph Rocket III Touring Rp.540.000.000,-
Triumph Tunderbird Rp.540.000.000,-

Untuk seri Cruiser hampir memiliki harga yang relatif sama yaitu di kisaran 500 juta tentunya nilai yang sangat tinggi untuk harga sebuah motor, untuk seri cruiser nmpak mempunyai ciri yang sama yaitu stang yang panjang, banyak pengamat otomotif yang menyamakan seri Cruiser dengan motor Hearly Davidson tanpa ada unsur untuk membedakan tetapi hal itu nampak jelas pada foot step yang dimiliki Triumph tunderbird yang hampir menyerupai Hearly Davidson.

Triumph Adventure
Triumph Adventure

2. Harga Motor Triumph “Tipe Adventure”

Type Motor Triumph Adventure Harga
Triumph Tiger 800 XR Rp. 375.000.000,-
Triumph Tiger 800 XC Rp.395.000.000,-
Triumph Tiger 800 XCX Rp. 508.000.000,-
Triumph Tiger Exproler Standard Rp. 605.000.000,-

Triumph motor tiger merupakan motor Triumph yang mempunyai ciri kas pada lampu depan yaitu pada Doble lampu depan yang elegan, mesin torquey yang handal serta suspensi yang lentur membuat motor ini bisa dibawa pada jalan yang baik ataupun jalan yang tidak terlalu baik, Triumph Tiger juga motor yang memiliki manuver yang baik. untuk harga Triumph Tiger termurah di bandrol dengan harga 375 jutaan sedangkan untuk seri paling mahal adalah Tiger Explorer dengan harga mencapai 525 jutaan.

3. Harga Motor Triumph “Tipe Classics”

Triumph Classic
Triumph Classic
Type Motor Triumph Classics Harga
Triumph Bonneville T120 Standard Rp. 362.000.000,-
Triumph Bonneville T120 Black Rp. 440.000.000,-
Triumph Bonnevile T100 Standard Rp. 375.000.000,-
Triumph Bonnevile T100 Black Rp. 384.000.000.-
Triumph Bonnevile Bobber Black Rp. 536.000.000.-
Triumph Thruxton Rp. 548.000.000.-
Triumph Street Twin Standard Rp. 275.000.000.-
Triumph Street Twin A2 Restricted Licence Version Rp. 326.000.000.-

Mengusung desain Classic memang menjadi tema dari Triumph Bonneville maka jangan heran jika melihat motor ini seperti motor pada zaman perang dunia, jika melihat body yang clasic pasti Sobat Otomotif akan beranggapan motor ini memiliki suspensi yang kuno tapi berbeda dengan Triumph Bonnevile walapun mempunyai desain yang clasik tapi untuk masalah mesin Triumph Bonneville memeberiakan mesin yang tangguh dan kuat, untuk harga termurah pada seri Bonneville sendiri adalah 305 jutaan.

4. Harga Motor Triumph “Tipe Supersport” 

Triumph Super Sport
Triumph Super Sport
Type Motor Supersport Harga
Triumph Daytona 675 ABS Rp. 365.000.000,-
Triumph Daytona 675R ABS Rp.395.000.000,-
Review Selengkapnya

Desain motor sport membuat Triumph Daytona mempunyai keistimewaan dalam hal kecepatan, mesin yang mempuni membuat motor sport ini enak untuk di ajak berlari, jika dibandingkan dengan motor sport asia tentunya berbeda masalah harga pun beda jauh begitupun kualitas mesin yang dimiliki Triumph, jika Sobat Otomotif tertarik memiliki motor impian para kaum adam ini Sobat Otomotif perlu mengeluarkan dana sebesar 365 jutaan untuk mendapatkan Trimpuh Daytona harga teresebut merupakan harga QTR Jakarta.

Note :

  • Harga Motor diatas kami dapatkan dari sumber terpercaya
  • Harga diatas dapat berubah sewaktu-waktu melihat perubahan yang terjadi di pasar Otomotif
  • Harga Motor  diatas merupakan OTR Jakarta
  • Disetiap daerah, Harga Motor dapat berbeda-beda tergantung kebijakan dari pemegang dealer

Baca Juga : Harga Motor Yamaha Terbaru Di Indonesia

Untuk price list di atas dapat berubah sewaktu waktu dan QTR yang kami cantumkan merupakan QTR Jakarta, untuk memastikan Harga Motor, Sobat Otomotif bisa menghubungi dealer Triumph terdekat. Demikian informasi dari otomaniac.com kali ini, semoga informasi Harga Motor Triumph diatas bisa menjadi referensi bagi sobat otomotif diseluruh Indonesia yang tertarik membeli motor berkualitas yang diproduksi perusahaan otomotif asal Britania Raya tersebut.  “SALAM OTOMOTIF”

Leave a Comment