Harga Proton Suprima S Dan Spesifikasi Terbaru 2023

Harga Proton Suprima S – Saat ini pasar industri otomotif tanah air memang sangat ramai dengan produk-produk luarg nergi seperti Jepang dan Eropa. Ya, selain memiliki kualitas produk yang sangat bagus, teknologi-teknologi yang dismartkan pada setiap produknya pun sudah sangat canggih dan juga modern. Sehingga tidak heran jika produk-produk mobil maupun motor dari negara-negara tersebut memiliki harga yang cukup mahal. Apalagi saat ini harga mobil ataupun motor sangat tajam peningkatannya.

Namun dengan maraknya produk-produk asing yang masuk kedalam negri, ada salah satu vendor asal negri tetangga yang mampu mencuri perhatiaan masyarakat kita dengan sebuah produknya yang memiliki tampilan mobil yang modis serta memiliki banyak fitur yang canggih dan modern. Ialah ” Proton”, sebuah perusahaan perakit mobil asal Malaysia yang sudah malang melintang di dunia perindustrian otomotif khususnya dalam pembuatan mobil-mobil mewah dengan tingkat yang cukup baik.

Dan salah satu produk terbaru dari Proton saat ini ialah The New Proton Suprima S, yang tampil dengan sedikit gaya yang lebih modern serta dibarengi dengan fitur-fitur yang lengkap dan juga canggih. Di luncurkan pada salah satu acara yang diadakan di Atrium Gandaria City Mall di Jakarta Selatan, mobil dengan nama Proton Suprima S ini langsung mandapatkan sambutan yang begitu positif oleh masyarakat kita. Apalagi untuk wilayah Indonesia harga proton Suprima S ini dibanderol dengan harga sekitar 200 jutaan.

Kedatangan mobil ini bukan hanya akan menambah daftar mobil mewah yang menghiasi kanca dunia otomotif tanah air namun kedatangan mobil ini juga akan memberikan efek-efek yang mampu menggoyahkan para rival-rivalnya. Proton Suprima S ini dilengkapi dengan mesin TCE 1.6 Turbo yang mampu menghasilkan tenaga sebesar 103 KW dengan torsi sebesar 205 Nm. Nah penasaran dengan Sepesifikasi dan Harga Proton Suprima S? untuk itu mari kita simak ulasannya berikut ini.

Spesifikasi Dan Harga Proton Suprima S

Spesifikasi dan Harga Proton Suprima S
Spesifikasi dan Harga Proton Suprima S

Spesifikasi Proton Suprima S

Mesin
  • Tipe Mesin : TCE 1.6 Turbo
  • Isi silinder : 1561 cc
  • Bore x Sroke : 76.0 x 86.0 mm
  • Tenaga Maksimal : 103 kW/5.000 rpm
  • Torsi Maksimal : 205 nM/2.000-5.000 rpm
  • Kapasitas Tangki : 50 L
  • Maksimum Speed : 190 Km/h
  • Acceleration 0-100 km/h : 9.9 sec
  • Fuel Consumption : 9.1 L/100 Km
  • Minimum turing radius : 5.3 mm
Dimensi
  • P X L X T : 4.436 x 1.786 x 1524 mm
  • Whellbase : 2650  mm
  • Jarak roda depan dan belakang : 1.542 mm
  • Berat : 1.395 kg
  • Jarak Terendah : 155 mm
  • Jarak pijak depan : 918 mm
  • Jarak pijak belakang : 868 mm
Suspensi / Kaki-Kaki
  • Power Steering : Hydraulic power steering
  • Suspensi Depan : MacPherson Strut
  • Suspensi Belakang : Multi Link With Stabilizer Bar
  • Rem Depan : Vent Disc 15″
  • Rem Belakang : Solid Disc 15″
  • Ukuran Ban Depan/Belakang : Alloy 215/45 R17
System Keamanan
  • ABS with EBD
  • Brake Assist (BA)
  • Electronic Stability Control (ESC)
  • Traction Control (TC)
  • Dual front SRS Airbag
  • Anti-trap power window
  • Fog lamp
  • Immobilizer
  • Parking sensor
  • Reverse camera
  • Auto headlamp
Fitur
  • Steering wheel
  • speaker
  • Seat
  • Door trim
  • Side Mirror with LED trun signal
  • Proton infotainment system
  • GPS Navigation
Review proton Suprima S
Review proton Suprima S

Desain dan Dimensi

Hadir dengan varian terbarunya Proton Suprima S kali ini tampil dengan gaya yang lebih modern dengan barutan striping-striping eksterior yang lebih modern dan juga mewah. Kali ini proton Suprima S dilengkapi dengan desain lampu utama yang furustik yang dilengkapi dengan lampu jenis LED. Selain itu pada desain lampu seinya juga sudah menggunakan lampu LED, sehingga pencahayaan yang dihasilkan pada mobil ini terbilang lebih terang dibandingkan dengan jenis-jenis lampu biasa.

Disisi lain mobil yang memiliki panjang keseluruhan mencapai 4.436 mm dengan lebar hingga 1.786 mm serta memiliki tinggi mobil yang mencapai 1.524 mm membuat tampilan tubuh mobil ini nampak lebih sporty, lebih ramping serta lebih elegant. Terlebih mobil ini juga dilengkapi dengan 4 pintu masuk menuju kedalam ruang cabin dan satu pintu bagasi yang terdapat pada bagian belakang mobil. Sementara itu untuk menambah kesan sporty mobil ini juga menggunakan ban yang berukuran Alloy 215/45 dengan diameter velg 17 Inchi.

Perfoma Mesin 

Sebagai varian terbaru dari proton suprima S tentunya untuk perfoma mesin mobil dibuat lebih tangguh dibandingkan dengan perfoma mesin pada varian terlawasnya. Memakai mensin TCE 1.6 Turbo serta memiliki diameter bore dan stroke yang masing-masing berukuran 76 mm x 86 mm mesin tersbut akan mampu menghasilkan tenaga mas=ksimum sebesar 103 Kw pada putaran 5.000 rpm sedangkan untuk torsi yang mampu dihasilkannya sebesar 205 Nm pada puaran 2.000 hingga 5.000 rpm.

Dengan memakai mesin jenis TCE 1.6 Turbo mobil ini juga mampu melakukan akselerasinya dengan sangat cepat yakni untuk menenpuh jarak dari 0-100 meter saja motor ini hanya memerlukan waktu sekitar 9.9 detik dengan kecepatan maskimum sebesar 190 km/h. Jadi selain memiliki perfoma mesin yang handal mobil suprima S ini juga memiliki kecepatan akselerasi yang cukup cepat. Dan dengan perfoma mesin sehandal itu maka tidak heran jika harga proton suprima S ini terbilang cukup mahal bakahkan mencapai ratusan juta rupiah.

Fitur Proton Suprima S
Fitur Proton Suprima S

Suspensi yang tangguh

Sebagai mobil andalan dari proton tetntunya mobil ini telah dibekali berbagai macam fitur kenyamanan berkendara yang akan membuat pengendara lebih nyaman ketika mengendarai mobil mewah ini. Seperti yang terdapat pada sistem kenyamanan mobil Suprima S ini, menanamkan suspensi yang berjenis Macphershon Strut pada sektor depan serta memakai suspensi yang berjenis Multi Link dengan stabilizer bar pada bagian belakangnya menjadikan kenyamanan berkendara pada mobil ini akan menjadi lebih maksimal.

Sementara itu mobil proton suprima S ini juga dilengkapi dengan sistem rangka yang kuat dan kokoh sehingga mampu menopang berat messi serta cabin yang dibawa oleh mobil ini. Selain itu pada bagian kaki-kaki mobil ini juga terpasang jenis rem Vent disc 15 “dan Solid disc 15” yang akan membuat sistem pengereman pada mobil ini menjadi lebih tangguh. Nah gimana sob dengan dismarkannya beberapa fitur kenyamanan mobil yang tangguh maka tidak heran jika harga proton Suprima S di Indonesia bisa mencapi sekitar 200 jutaan.

Fitur Modern

Dengan meningkatnya kemajuan teknologi yang ada saat ini, banyak sekali mobil-mobil jaman sekarang yang sudah memakai beragam jenis teknologi canggih dan modern. Mulai dari segi eksterior luar mobil yang mewah hingga desain interior dalam mobil yang sudah memakai jenis audio system yang canggih dan modern, hingga beberapa fitur keselamatan seperti Dual SRS Airbag, Anti-Lock Braking System dengan Electrinik Brake Force Distribution serta Braking Assist sudah melengkapi mobil ini sehingga keselamatan pengendara akan lebih terjaga.

Selian itu proton suprima S kali ini juga sudah dilengkapi dengan beberapa fitur kenyamanan seperti tempak duduk/ jok mobil yang empuk, Steering wheel, proton infotaiment system, GPS Navigation serta masih banyak lagi fitur pendukung yang akan membuat mobil ini nampak lebih mewah, lebih canggih dan lebih modern. Dan dengan beberapa fitur yang ada saat ini bukan hanya mobil suprima S ini nampak lebih canggih dan keren saja namun untuk harga proton suprima S kali ini juag disinyalir lebih mahal dibandingkan dengan versi lawasnya.

Harga Proton Suprima S
Harga Proton Suprima S

Daftar Harga Proton Suprima S

Harga Proton Suprima S A/T Baru
  • Rp. 275.000.000
Harga Proton Suprima S A/T Bekas
  •  –
Harga Proton Suprima S Terbaru

Note :

  • Harga Proton Suprima S diatas merupakan harga wilayah JADETABEK
  • Harga Proton Suprima S diatas masih dapat berubah sewaktu-waktu
  • Dan kemunginan besar disetiap wilayah akan terjadi perbedaan harga Proton Suprima S

Hadir dengan tampilan desain mobil yang lebih sproty menjadikan mobil mewah asal negri Malaysia ini mampu mencuri perhatian para publik pencinta otomotif tanah air. Selin itu perfoma mobil ini juga cukup tangguh dengan mesin TCE 1.6 Turbo-nya yang mampu menyemburkan tenaga sebesar 103 kW dengan torsi 205 Nm. Mobil dengan nama Suprima S ini bukan hanya menapilkan desain mobil yang sporty dan juga perfoma mobil yang tangguh saja, namun untuk masalah harga, di Indonesia harga proton Suprima S ini dibanderol mencapai sekitar 200 jutaan.

Nah sobat otomotif tanah air bukan hanya mobil asal benua Eropa ataupun dari negara Jepang saja yang di pasaran di negara kita ini akan tetapi produk-produk asing kawasan Asia seperti Korea dan Malaysia juga ikut serta dalam meramaikan kanca duni perindustrian tanah air dengan menciptakan produk-produk yang berkualitas namun memiliki harga yang lebih terjangkau dibandingkan dengan produk-produk asing lainya. Demikian infromasi dari kami mengenai Harga Proton Suprima S dan Spesifikasi, Semoga informasi ini dapat bermanfaat bagi anda. “SALAM OTOMOTIF”.

Leave a Comment