Harga Helm INK Terbaru Semua Tipe Terbaru 2023

Harga Helm INK – Helm merupakan salah satu pelengkapan berkendara yang paling penting untuk menjaga kita dari bahaya yang tak di inginkan saat terjadi benturan atau kecelakaan. Pentingnya helm dalam berkendara sendiri sudah menjadi peraturan yang di berkalukan di Indonesia, namun tentunya Helm yang sudah memiliki sertifikasi SNI (Standard Nasional Indonesia) sehingga kemanan berkendara jauh lebih terlindungi dengan baik. Dari banyaknya pilihan helm yang ada mungkin INK menajdi yang paling populer.

Dimana INK sendiri bisa di bilang salah satu Helm yang paling cukup banyak di gemari para penggila otomotif dan mungkin bagi sobat otomotif disini. Dari namanya saja INK sudah cukup menggema di antara helm lainnya sekelas MDX, KYT atau juga MDS. Harga Helm INK yang bisa di kategorikan sangat merakyat menjadikan banyak yang menjadikan INK sebagai salah satu pilihan. Menariknya INK sendiri juga memiliki beberapa tipe pilihan yakni INK open face dan INK Full Face.

Kedua tipe ini bisa sobat otomotif pilih sesuai dengan selrera dan hampir semua helm besutan INK ini sudah berstandar SNI sehingga memiliki material yang kuta dan kokoh. Selain memiliki fungsi utama sebagai pelindung organ manusia yang paling penting yakni kepala, di akhir-akhir ini helm juga bisa di jadikan sebagai fashion saat berkendara karena tentu akan membuat setiap pengendara merasa percaya diri, harga helm INK sendiri hampir rata-rata di bandrol dengan range 300 hingga 1 jutaan.

Mudahnya kita mendapatkan helm besutan INK sendiri menjadi salah satu kelebihan INK dalam memasarkan produknya tersebut, karena hampir disetiap pelosok negri ini pasti ada saja penjual helm INK. Nah bagi sobat otomotif yang saat ini sedang membutuhkan sebuah helm dengan kualitas, desain dan juga pilihan warna yang menarik serta harga yang terjangkau di kantong, mungkin INK adalah pilihan terbaiknya, lalu berapa sih harga Helm INK itu sendiri ?? silahkan simak daftar harganya berikut ini.

Harga Helm INK Terbaru Semua Tipe

Daftar Harga Helm INK Terbaru Semua Tipe
Daftar Harga Helm INK Terbaru Semua Tipe
INK T-Max Solid INK Metro 2 Solid
INK T-Max Solid Ink Metro 2 Solid
  • Harga : Rp 550,000
  • Tipe : Helm Open Face
  • Standar : DOT dan SNI 1811-2007
  • Material : ThermoPlastic Composite, homologation
  • Harga : Rp 450,000
  • Tipe : Helm open face
  • Standar : DOT dan SNI 1811-2007
  • Material : ThermoPlastic Composite, homologation
INK Duke #1 INK T1 1
INK Duke #1 INK T1 1
  • Harga : Rp 975,000
  • Tipe : Helm open face
  • Standar : DOT dan SNI 1811-2007
  • Material : Thermoplastic composite
  • Harga : Rp 550,000
  • Tipe : Helm open face
  • Standar : DOT dan SNI 1811-2007
  • Material : ThermoPlastic Composite
INK Metalico INK Centro
INK Metalico INK Centro
  • Harga : Rp 525,000
  • Tipe : Open face helmet
  • Standar : DOT dan SNI 1811-2007
  • Material : Thermoplastic composite
  • Harga : Rp 400,000
  • Tipe : Open face helmet
  • Standar : DOT dan SNI 1811-2007
  • Material : Thermoplastic composite
INK MF1 Solid-BL INK T1 Solid Ice
INK MF1 Solid-BL INK T1 Solid Ice
  • Harga : Rp 525,000
  • Tipe : Multifunction helmet
  • Standar : DOT dan SNI 1811-2007
  • Material : Thermoplastic composit
  • Harga : Rp 525,000
  • Tipe : Helm open face
  • Standar : DOT dan SNI 1811-2007
  • Material : Thermoplastic composite
INK CX 390 Solid INK Mirage
INK CX 390 Solid INK Mirage
  • Harga : Rp 260.000
  • Tipe : Helm open face
  • Standar : DOT dan SNI 1811-2007
  • Material : ThermoPlastic Composite
  • Harga : Rp 1.1750.000
  • Tipe : Helm full face
  • Standar : SNI 1811-2007 dan DOT
  • Material : ThermoPlastic Composite
INK T1 Bumble INK CL1 Hazard
INK T1 Bumble INK CL1 HAZARD
  • Harga : Rp 535,000
  • Tipe : Helm open face
  • Standar : DOT dan SNI 1811-2007
  • Material : ThermoPlastic Composite
  • Harga : Rp 575.000
  • Tipe : Helm open face
  • Standar : DOT dan SNI 1811-2007
  • Material : Thermoplastic composite

Note :

  • Harga Helm INK Diatas dapat berubah sewaktu-waktu tanpa adanya pemberitahuan
  • Beda kota kemungkinan ada sedikit perbedaan harga Helm INK diatas

Beragamnya pilihan model dan juga tipe yang di berikan INK sebagai produsen pembuat helm berstandar SNI di Indonesia memang menjadikan kita sebagai pengendara motor begitu tertarik memilih dan menjadikan INK sebagai salah satu pelengkap kebutuhan berkendara yang paling penting. Bahkan selain model dan tipe, harga helm INK sendiri bisa di bilang cukup bervariasi, karena tiap-tiap model memiliki material yang berbeda dan juga fitur yang berbeda, sehingga tak heran ada begitu banyak pilihannya.

Selain itu, Helm INK sendiri bisa di katakan cukup mudah untuk di dapatkan karena sebagai brand yang memiliki nama cukup besar di Indonesia sebagai produsen dan penyedia Helm terbaik di Indonesia, hampir pemasarannya begitu merata sehingga bagi sobat otomotif yang tertarik memilikinya amat sangat mudah untuk mendapatkan helm besutan INK ini. Menajdi salahsatu lawan paling kuat bagi MDS, AVG, VOG, GM, dan juga KYT harga helm INK termurah berada di angka Rp 260 ribu rupiah dan harga termahal Helm INK menyentuh angka Rp 1 jutaan.

Oya perlu sobat otomotif ketahui juga, selain memiliki desain, material dan juga pilihan warna yang menarik, Helm INK sendiri di buat menggunakan material kaca pelindung yang bersifat bening alias transparan sehingga berkendara menggunakan helm INK di siang ataupun malam hari begitu terasa mengasikan. Disamping itu hadirnya sertifikasi SNI dan DOT yang selalu di sertakan dalam bentuk hologram menjadikannya terasa lebih aman ketika kita gunakan.

Baca Juga : Daftar Harga Shockbreaker YSS

Dari harga helm INK yang murah dan terjangkau, mungkin hampir sebagian besar masyarakat kita menjadikan INK ini sebagai pilihannya, apalagi menambah tingkat percaya diri saat berkendara , tipe helm ink pun bisa menjadikan gaya berkendara alias tampilan anda saat berkendara jauh lebih stylish dan lebih macho serta cantik. Nah bagaimana tertarikah membeli salah satu tipe ataupun model pelindung kepala saat berkendara dari INK setelah mengetahui berapa harga helm INK saat ini ? “SALAM OTOMOTIF”

Leave a Comment