Harga Chevrolet Spin dan Spesifikasi Terbaru 2023

Harga Chevrolet Spin – Permintaan konsumen terhadap produk-produk asing smakin meningkat tajam, hal ini menjadikan pabrikan-pabrikan luar negri berlomba-lomba untuk menciptakan sebuah produk yang berkualitas tinggi yang disertai spesfikasi mesin yang tangguh dan juga handal. Namun disamping memiliki perfoma mesin yang tangguh dan disain yang mewah, konsumen juga menginginkan sebuah kendaraan dengan harga yang terjangkau.

Hal ini menjadikan sebuah pabrikan asal negara America Serikat yang berlebel Chevrolet ikut serta meramaikan persaingan didalam pasar otomotif dalam negri. Chevrolet dengan produk terbarunya yakni Chevrolet Spin hadir di Indonesia dengan membawa pesona baru dari barat. Tampil dengan disain yang lebih aerodinamis mobil yang termasuk dalam keluarga mobil jenis MPV ini akan menjadi idola baru bagi keluarga Indonesia. Sementara itu dengan harga chevrolet spin yang cukup terjangkau menjadikan mobil ini cepat memiliki banyak konsumen.

Mobil asal America Serikat ini memang telah dipasarkan keseluruh negara termasuk Indonesia, produk dari chevrolet ini juga sudah tekenal akan ketangguhan pada sektor mesinnya yang lebih bertenga dan juga lebih efisiensi dalam mengkonsumsi bahan bakar. Dalam produk chevrolet spin membawa beberapa macam mesin dengan kapsaitas 1.2 L , 1.3 L, dan 1.5 L, dan untuk setiap jenis mesin yang dibawanya tersebut akan menghasilkan tenaga maksimum yang berbeda-beda.

Memiliki ukuran dimaensi 1.735 mm x 4.360 mm x 1.664 mm, menjadikan interior dalam mobil ini memiliki ruang yang cukup luas untuk sebuah dengan jenis MPV. Sementara itu dengan memiliki ukuran kabin yang cukup besar, mobil chvrolet spin ini mampu menampung sekitar 7 0rang penumpang. Jadi apakah anda ingin tau keunggulan dan kemewahan dari mobil besutan chevrolet ini? Untuk itu mari kita simak lebih lengkap lagi mengenai Spesifikasi dan Harga Chevrolet Spin berikut ini.

Spesifikasi dan Harga Chevrolet Spin

Spesifikasi dan Harga Chevrolet Spin
Spesifikasi dan Harga Chevrolet Spin

Spesifikasi Mobil Chevrolet Spin

Mesin
  • Tipe Mesin :  4 Cylinder DOHC 16 Valve Dual VVTi (Type 1.2L, 1.5L), 4 Cylinder Commonrail Direct Injection with Turbocharger (Type 1.3L)
  • Kapasitas Silinder : 1,229 cc (Type 1.2 L), 1,485 cc (Type 1.5L), 1,248 cc (Type 1.3L)
  • Sisitem Suplay Bahan bakar : Multi Point Fuel Injection (Type 1.2L , 1.5L), High Presure Common Rail Direct Injection (Type 1.3L)
  • Diameter X Langkah : 73.4 x 72.6 mm (Type 1.2L), 74.71 x 84.70 mm (Type 1.5L), 69.6 x 82 mm (Type 1.3L)
  • Daya Maksimum : 86 PS/5,600 rpm (Type 1.2L), 109 PS/6,000 rpm (Type 1.5L), 75 PS/4,000 rpm (Type 1.3L)
  • Torsi Maksimum : 115 Nm /4,000 rpm (Type 1.2L), 142 Nm/3,800 rpm (Type 1.5L), 190 Nm/1,750 rpm (Type 1.3L)
  • Transmisi : 5 Speed Manual
  • Sistem Kemudi : Rack & Pinion with Hydraulic Power Assisted Steering
Dimensi
  • Panjang : 4.360 mm
  • Lebar : 1.735 mm
  • Tinggi : 1.664 mm
  • Jarak Pijak depan : 1.503 mm
  • Jarak Pijak belakang : 1.509 mm
  • Jarak Poros Roda : 2,620 mm
  • Jarak Terendah : 157 mm
  • Kapasitas Tangki : 50 L
  • Kapasitas Tempat Duduk : 7  orang
Suspensi / Kaki-Kaki
  • Suspensi Depan : Independent McPherson with stabilizer and coil springs
  • Suspensi Belakang : Semi-independent torsion beam with stabilizer and coil springs
  • Rem Depan : Ventilated Disc
  • Rem Belakang : Drums
  • Ukuran Ban : 195/65 R16
  • Velg : Alloy 15*6 j
Eksterior
  • Head Light : Halogen with Follow Me Home
  • Fog Light – Front : Type 1.3L , 1.5L
  • High Mount Stop Lamp : Type 1.3L , 1.5L
  • Front & Rear Wiper – with Intermittent : All Type
  • Front Grille : Black (Type 1.2L, 1.5L), Chrome (Type 1.3L)
  • Outside Side Mirror : Manual control, Manual folding, Body color
  • Door Handle – Body Color : All Type
Interior
  • Interior Color : Urban & Light Platinum
  • Theater Style Seating
  • Storage Box on Top of Dashboard
  • Tiltable Steering
  • Trip Computer
  • Courtesy Light – Trunk
  • Cup Holders at Every Row
  • Seat Back Pocket – Front Passenger
Fitur Tambahan
  • Cell Safety System Body Structure : All Type
  • Front Row Seat Belt : 3 Point ELR, Pretensioner and Load Limiter
  • Speed Sensing Auto Door Lock : All Type
  • Engine Immobilizer : All Type
  • Flip Key : All Type
  • 2nd Row Seat Belt : 3 Point ELR x2, 2 Point ELR x1
  • 3rd Row Seat Belt : 3 Point ELR x2
Review Chevrolet Spin
Review Chevrolet Spin

Dimensi dan Disain

Membawa disain body yang berbeda dengan jenis mobil MPV pada umumnya, Chevrolet spin ini lebih menampilkan gaya negri paman sam tersebut. Dengan barutan striping ekterior yang canggih dan modern mobil yang satu ini menjadi lebih terlihat mewah dan juga elegan. Memang mobil buatan amerika ini sangatlah menarik, jika kita meliahat pada bagian depan mobil ini anda akan disajikan dengan fitur-fitur pendukung seperti Grill depan yang sengaja dibuat menjadi 2 tingkatan sehingga mampu menerjang banjir.

Kemudian pada bagian depan mobil ini juga terpasang emblem chevrolet yang menempil rapi dibagian depan. Hal ini akan menunjukan identitas mobil tersebut, agar mobil ini mudah dikenali banyak orang. Terus terdapat juga foglamp yang terpasang pada bemper bagian depan, Foglam tersebut berfungsi untuk menambah pencaayaan pada sektor depan sehingga pada penerangan pada malam hari akan menjadi lebih terang.

Selain itu mobil yang mempunyai ukuran kabin yang lumayan besar ini memiliki panjang 4.360 mm dengan lebar 1.735 mm dan tinggi yang mencapai 1.664 mm mampu menampung sekitar 7 0rang penumpang. Dengan memiliki disain dan dimensi seperti itu jadi tidak heran jika harga Chevrolet Spin ini tergolong cukup mahal untuk kalangan kelas menengah kebawah. Namun dengan harga yang terbilang mahal ini konsumen akan disajikan dengan disain mobil yang sangat kental dengan nuansa America Latin.

Perfoma Mesin

Berbicara perfoma mesin, mobil buatan nergi paman sam ini sudah terkenal akan ketangguhan serta kehandalan dalam sektor mesinya. Mengunsung jenis mesin dengan 4 cilinder, DOHC, 16 katup denngan disertai Dual VVT-i menjadikan mobil ini makin bertenaga serta mampu mengeluarkan akselerasi yang cukup cepat ketika digeber dengan kecepatan penuh. Untuk produk chevrolet spin ini, pihak chevrolet menawarkan beberapa pilihan jenis mesin dengan kapasitas sebagai berikut : 1.2L, 1.3L, dan 1.5L.

Dengan adanya pilihan mesin sepert itu anda akan bebas memilih type mana yang pas dan cocok buat anda. Untuk type mesin 1.2 L memiliki perbandingan kompresi mesin sebesar 10.5 : 1 dengan diameter piston dan stroke yang masing-masing memiliki ukuran 73.4 mm x 7272.6 mm akan menghasilkan tenaga maksimum sebesar 86 PS/5.600 rpm. Sedang untuk type 1.3L sendari memiliki perbandingan kompresi mesin sebesar 16,8 : 1 dengan diameter Bore X stroke yang berukuran 69.6 mm x 82 mm akan menghasilkan tenaga maksimum sebesar 75 PS/4.000 rpm.

Smentara untuk type 1.5L ini memiliki perbandingan kompresi mesin sebesar 10,2 : 1 dengan diameter bore dan strokr yang berukuran 74.71 mm x 84.70 mm akanmenghasilkan tenaga maksimum sebesar 190 PS/6.000 rpm. Dan tenaga yang dihasilkan tersebut akan di salurkan melalui sistem transmisi 5 speed manual dengan sistem penyupalai bahan bakar menggunakan Fuel Injection System. Memiliki mesin yang lebih bertenaga serta banyaknya pilihan jenis mesin yangdibawanya, menjadikan harga chevrolet spin ini di tentukan dengan jenis mesin dan type yang ditawarkannya.

Interior Chevrolet Spin
Interior Chevrolet Spin

Suspensi dan Kaki-Kaki yang Kuat dan Tangguh

Untuk sistem suspensi yang digunakan ketiga type mobil ini  memang sama, yakni menggunakan suspensi yang berjenis Independent McPherson with stabilizer and coil springs untuk bagian depan dan Semi-independent torsion beam with stabilizer and coil springs untuk bagian belakangnya mobil ini menjadi semakin nyaman saat di kendarai. Kedua jenis suspensi tersebut mampu meredam getaran yang terjadi pada mobil kitika melewati jalanan yang ber gelombang maupun jalanan yang tidak rata.

Sistem suspensi tersebut di berengi dengan struktur rangka yang kuat dan kokoh, yang mampu mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan oleb pengendara. Mobil mewah dari chevroilet ini dibekali dengan velg berbahan alumunium dengan ukuran Alloy 15*6 j (type 1.5 , 1.3) dengan dibarut ban yang berukuran 195/65 R16. Dan untuk type 1.2 menggunakan velg yang berukyuran Steel 15*6 dengan dibarut ban yang berukuran 195/65 R15. Dengan menggunakan ukuran vekeg dan ban tersebut mobil chevrolet spin ini jadi makin terkesan elegan.

Dan karena mobil ini memiliki mesin yang bertenaga serta memiliki akselerasi yang cukup cepat, chevrolet membekalinya dengan sistem pengereman yang tangguh yakni dengan menggunakan rem berjenis Ventilated Disc untuk bagian depan dan Drum untuk sektor belakangnya. Dengan menggunakan sistem pengereman tersebut fitur keamanan anda jadi lebih terjaga dan anda tidak perlu kahwatir jika sewaktu-waktu terjadi pengereman secara tiba-tiba.

Fitur Tambahan

Dalam sebuah kendaran pastinya terdapat fitur-fitur tambahan yang akan menjaga diri anda dari hal-hal yangtidak diinginkan. Sementara itu keselamatan berkendara juga sangat penting bagi sebuah kendaraan maka dari itu chevrolet membekali produknya ini dengan fitur-fitur tambahan seperti Anti-Lock Braking System (ABS), Electronic Brakeforce Distribution (EBD), Airbags dual Front yang berfungsi menjaga diri anda dari benturan yang mungkin bisa terjadi, dan Engine Immobilizer.

Harga Chevrolet Spin
Harga Chevrolet Spin

Daftar Harga Chevrolet Spin

Harga Chevrolet Spin 1.2 L LS M/T
  • Rp. 114.800.000
Harga Chevrolet Spin 1.2 L LT M/T
  • Rp. 158.800.000
Harga Chevrolet Spin 1.3 LTZ MT (DIESEL)
  • Rp. 219.800.000
Harga Chevrolet Spin 1.5 LS MT
  • Rp. 171.800.000
Harga Chevrolet Spin 1.5 LTZ MT
  • Rp. 193.000.000
Harga Chevrolet Spin 1.5 LTZ AT
  • Rp. 204.100.000
Harga Chevrolet Spin Activ 1.5 AT
  • Rp. 211.900.000
Harga Chevrolet Spin Terbaru

Note :

  • Harga Chevrolet Spin diatas masih dapat berubah sewaktu-waktu
  • Disetiap wilayah kemungkinan besar memiliki harga chevrolet spin yang berbeda-beda
  • Harga Chevrolet Spin diatas merupakan harga OTR Jakarta dan sekitarnya

Dari Daftar Harga Chevrolet Spin dan Spesifikasi diatas, harga chevrolet spin yang termurah terdapat pada varian type mobil chevrolet spin 1.2 L LS M/T  dengan dibandrol harga Rp 114 juta. Sedang untuk varian termahal terdapat pada chevrolet spin Activ 1.5 AT dengan dibanderol harga mencapai Rp 211 juta. Perbedaan harga tersebut memang tidak terlampau jauh namun spesfikasi yang dibawa oleh mobil chevrolet spin ini memiliki keunggulan tersendiri yang akan jadi daya tarik tersendiri bagi mobil buatan America ini.

Jadi untuk anda yang ingin memiliki mobil dengan nuansa Latin ini anda harus rela merogoh kocek yang cukup dalam untuk bisa memboyong mobil ini kedalam garasi rumah anda. Namun sangat disayangkan karena tidak semua orang bisa merasakan kenyamanan berkendara dengan mobil mewah ini, karena untuk kalangan kelas menengah kebawah harga chevrolet spin tersebut dirasa cukup mahal. Sekian informasi dari otomaniac.com, semoaga informasi ini bisa menjadi referensi anda. “SALAM OTOMOTIF”.

Leave a Comment